Detail Cantuman

Karya Ilmiah Mahasiswa
ANALISIS PENGENDALIAN MUTU PRODUK TEPUNG TERIGU PADA PT SRIBOGA FLOUR MILL
Florida Aryani - Pembimbing Materi
Mulyadi - Pembimbing Metodologi
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan pengendalian mutu, pelaksanaan pengendalian mutu dengan metode Grafik Kendali dan Kendala yang dihadapi PT Sriboga Flour Mill. Penelitian dilakukan dengan cara mengolah data inspeksi Moisture (Kadar Air) dan Ash (Kadar Abu) dengan menggunakan alat analisis pengendalian mutu, Peta Kendali X ? dan Kapabilitas Proses (Cp). Berdasarkan analisis Grafik Kendali pengendalian mutu tepung terigu, jumlah sampel yang berada di luar batas kendali menurut peta kendali X ? untuk Ash (Kadar Abu) terdapat satu sampel yaitu bulan September 2015, namun untuk Moisture (Kadar Air) semua sampel berada di dalam batas kendali. Dan berdasarkan Kapabilitas Proses (Cp) untuk Moisture (Kadar Air) adalah 0.79 < 1,33 maka proses rendah dan tidak terkendali sedangkan Ash (Kadar Abu) adalah sebesar 1.00 < 1.04 < 1.33 maka proses baik dan terkendali. Selanjutnya untuk PT Sriboga Flour Mill adalah agar dapat meningkatkan performansi setiap proses parameternya dan pengendalian secara ketat agar proses mecapai lebih baik lagi.
Ketersediaan
1113210317/FEB | 562/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
562/FEB
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): ., 2017 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1113210317/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
SONYA BERLIANA NATALIA MAHA
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain