Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
IMPLEMENTASI SISTEM PENGAWASAN TERHADAP PELAPORAN SPT MASA PPH PASAL 21 DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA JAKARTA TEBET TAHUN 2015 DAN TAHUN 2016
Pembimbing Materi : Yanti Budiasih, S.E., M.M - Pembimbing Materi
Laporan Praktik Kerja (Magang) merupakan suatu penelitian untuk menyelesaikan Tugas Akhir dari Diploma Tiga Perpajakan. Pelaksanaan Praktik Kerja dilakukan di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Tebet. Adapun waktu pelaksanaan Praktik Kerja yaitu 3 April 2017 sampai 31 Mei 2017. Pada Praktik Kerja khususnya dibidang pajak, penulis melakukan pekerjaan menginput dan mengagendakan surat masuk. Tujuan dalam Praktik Kerja mengetahui bagaimana prosedur pelaksanaan pegawasan dan pelaporan PPh pasal 21 di KPP Pratama Jakarta Tebet. Menurut pengamatan dalam Praktik Kerja bahwa KPP Pratama Jakarta Tebet memiliki hambatan dalam pengawasan pada pelaporan SPT Masa PPh Pasal 21. Hambatan seperti pelaporan SPT secara manual, kadang tidak bisa dilihat detail isi pelaporannya. Untuk itu Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Tebet mempunyai upaya dalam pelaksanaan pelaporan SPT Masa PPh Pasal 21 yaitu diadakan sosialisasi mengenai pajak secara personal maupun masal. Tujuannya, untuk mempermudah pelaksanaan pengawasan terhadap Wajib Pajak dalam pelaporan SPT Masa PPh Pasal 21
Ketersediaan
ESFEB1314130014 | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): ., 2017 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1314130014/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
Textbook
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
LIANI TRINITA DEBORA
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain