Image of EVALUASI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA PT. HIJAU INDAH SELARAS ( WEDDING VENUE & ORGANIZER )

Karya Ilmiah Mahasiswa

EVALUASI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA PT. HIJAU INDAH SELARAS ( WEDDING VENUE & ORGANIZER )



Sistem informasi akuntansi sangat diperlukan dalam menunjang keefektifan dan keefisienan dalam kegiatan operasional perusahaan. oleh karena itu diperlukan pengendalian internal dalam setiap sistem akuntansi yang diterapkan untuk menghindari adanya penyimpangan dan penyalahgunaan aset, menjaga kekayaan perusahaan, dan memeriksa keandalan dan ketelitian data akuntansi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengerahui peranan dan mengevaluasi pada sistem informasi akuntansi yang telah diterapkan perusahaan, serta mengusulkan perbaikan dalam setiap kelemahan yang ditemukan agar dapat meningkatkan kualitas sistem informasi akuntansi dan pengendalian internal perusahaan. Penelitian ini dilakukan diperusahaan jasa yang bergerak dibidang wedding venue & organizer yang terletak di Jakarta. Untuk memperoleh data yang diperlukan, penulis menggunakan metode analitis kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Berdasarkan analisa data ditemukan bahwa sistem informasi akuntansi perusahaan yang terdiri dari sistem penerimaan kas dan penjualan, sistem pengeluaran kas dan pembelian, sistem penggajian dan sistem buku besar dalam pembuatan laporan keuangan memiliki beberapa kelemahan dan diperlukan perbaikan antara lain perbaikan dalam pemisahan fungsi, pencatatan akuntansi, penggunaan sistem berbasis komputer. Perbaikan ini di tuangkan dalam sistem akuntansi dan pengendalian internal agar dilaksanakan dengan baik untuk meingkatkan keefektifan dan keefisienan secara keseluruhan pada kegiatan operasional perusahaan.

Kata kunci: Sistem Informasi Akuntansi, Pengendalian Internal, Efektifitas dan Efisiensi


Ketersediaan

1210210071/FEB451/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisB A C A
D I T E M P A T
ESFEB1210210071451/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisB A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
451/FEB
Penerbit Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1210210071/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this