Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PADA PERUSAHAAN PERBANKAN
Syahril Djaddang - Pembimbing Materi
Sudarmin Parenrengi - Pembimbing Metodologi
Akuisisi merupakan fenomena yang dikenal dan berkembang tidak hanya di Indonesia, tapi diseluruh dunia. Tujuannya untuk mengeksploitasi dan mencapai sinergi positif yang diharapkan, namun banyak akuisisi yang justru tidak menghasilkan keuntungan finansial seperti yang diharapkan oleh perusahaan. Hal inilah yang mendorong dilakukannya penelitian ini untuk menganalisis pengaruh akuisisi terhadap kinerja keuangan perusahaan apakah mengalami peningkatan atau penurunan. Kinerja perusahaan diukur dengan menggunakan rasio keuangan: NPM, ROE, ROA, LAR, LDR, PR, dan AUR. Metode kuantitatif digunakan dalam penelitian ini mengambil data dari perusahaan perbankan dan pembiayaan yang telah melakukan akuisisi pada periode 2014. Hasil pengujian menggunakan Paired Sample T-Test menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan yang signifikan untuk semua rasio setelah akuisisi pada semua periode pengamatan dan pengujian. Namun untuk rasio ROA dan AUR mengalami peningkatan, namun hasil tersebut tidak cukup kuat untuk membuktikan adanya pengaruh akuisisi terhadap kinerja keuangan perusahaan perbankan dan pembiayaan.
Kata kunci : Akuisisi, Kinerja Keuangan Perusahaan, Kuantitatif, Paired Sample T-Test
Ketersediaan
1213210180/FEB | 308/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
308/FEB
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila: ., 2018 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1213210180
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain