Image of PENGARUH RETURN ON ASSET (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE), EARNING PER SHARE (EPS) TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2012-2016

Karya Ilmiah Mahasiswa

PENGARUH RETURN ON ASSET (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE), EARNING PER SHARE (EPS) TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2012-2016



Tujuan penelitian ini adalah untuk mengestimasi apakah terdapat pengaruh variable return on asset, return on equity, dan earning per share terhadap return saham pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI dan untuk mengetahui variable manakah yang paling berpengaruh terhadap return saham pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa tidak dapat pengaruh signifikan antara ROE, tetapi terdapat pengaruh signifikan antara ROA dan EPS terhadap return saham pada perusahaan Manufaktur. Sedangkan secara simultan variabel ROA, ROE dan EPS tidak berpengaruh terhadap return saham pada perusahaan Manufaktur.


Ketersediaan

1114210301/FEB1090/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisT E R S E D I A

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
1090/FEB
Penerbit Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): .,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1114210301
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

JudulEdisiBahasa
Tesis Akuntansi : DETERMINAN RETURN SAHAM DAN PERAN PEMODERASI INFLASI PADA INDUSTRI BARANG KONSUMSI DAN INDUSTRI DASAR KIMIAAudit dan Pelaporan Keuanganid
ANALISIS PERBEDAAN RETURN SAHAM DAN BID-ASK SPREAD SEBELUM DAN SESUDAH STOCK SPLIT PERIODE 2011-2015 ( STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2011-2015id
UJI BEDA LIKUIDITAS SAHAM DAN RETURN SAHAM SEBELUM DAN SESUDAH STOCK SPLIT PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2014-2016id
PENGARUH DEBT TO ASSET RATIO (DAR), TOTAL ASSET TURN OVER (TATO) DAN NET PROFIT MARGIN (NPM), TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERCANTUM DALAM INDEKS LQ45 PERIODE 2014 - 2018id
PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO (DER), WORKING CAPITAL TO TOTAL ASSETS (WCTA), RETURN ON ASSETS (ROA) TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI LOGAM YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2014-2018id


Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this