Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
PENGARUH AUDIT TENURE, UKURAN PERUSAHAAN KLIEN, DAN FEE AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT
RATIH INDAH TRI RAHAYU - Pengarang Utama
Lailah Fujianti - Pembimbing Materi
Indra Satria - Pembimbing Metodologi
Lailah Fujianti - Pembimbing Materi
Indra Satria - Pembimbing Metodologi
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh audit tenure, ukuran perusahaan klien, dan fee audit terhadap kualitas audit pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2016. Metode pemilihan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Pada penelitian ini terdapat sebanyak 93 sampel. Kualitas audit diukur dengan ukuran KAP menggunakan alat uji analisis regresi logistik dengan SPSS versi 24. Hasil penelitian menunjukkan bahwa audit tenure tidak berpengaruh terhadap kualitas audit sedangkan ukuran perusahaan klien dan fee audit perpengaruh terhadap kualitas audit.
Kata kunci : Audit tenure,ukuran perusahaan klien, fee audit, dan kualitas audit
Ketersediaan
1214210259/FEB | 832/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
832/FEB
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): ., 2018 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1214210259/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|