Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
PENGARUH PERTUMBUHAN PENDAPATAN ASLI DAERAH, PERTUMBUHAN DANA ALOKASI KHUSUS, DAN PERTUMBUHAN DANA BAGI HASIL TERHADAP PERTUMBUHAN ALOKASI BELANJA MODAL (Studi Empiris pada Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Tengah Periode 2013-2016)
Soeratno - Pembimbing Materi
Trisnani Indriati - Pembimbing Metodologi
ABSTRAK
Tujuanpenelitianiniadalahuntuk mengetahui pengaruhpertumbuhanpendapatanaslidaerah, pertumbuhandanaalokasikhusus, danpertumbuhandanabagihasilterhadappertumbuhanalokasibelanja modal. Belanja modal mempunyaiperananpentingdalammenjalankansistempemerintahanyaituuntukmeningkatkankesejahteraanpublikdansebagaiwujuddarigood governance.
Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalahkabupaten/kota di ProvinsiJawa Tengah periode 2013-2016. Penelitianinimenggunakanmetodekuantitatif.Sampel yang digunakandalampenelitianiniadalahsebanyak 132 sampel yang diperolehdariDirektoratJenderalPerimbanganKeuanganMenteriKeuangan. Penelitianinimenggunakanteknikanalisisregresi linier berganda.
Hasildaripenelitianinimenunjukkanbahwapertumbuhanpendapatanaslidaerahtidakberpengaruhterhadappertumbuhanalokasibelanja modal, pertumbuhandanaalokasikhususberpengaruhterhadappertumbuhanalokasibelanja modal, danpertumbuhandanabagihasiltidakberpengaruhterhadappertumbuhanalokasibelanja modal.
Kata kunci:PertumbuhanPendapatanAsli Daerah, Pertumbuhan Dana AlokasiKhusus, Pertumbuhan Dana BagiHasil, danPertumbuhanAlokasiBelanja Modal.
Ketersediaan
1215210193/FEB | 483/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
483/FEB
|
Penerbit | : ., 2019 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1215210193/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain