Image of ANALISIS PENGARUH ELECTRONIK SERVICE QUALITY (E-SQ) TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION DENGAN MEDIASI PERCEIVED VALUE (Studi Kasus: Pada Situs Jual Beli Online BUKALAPAK)

Karya Ilmiah Mahasiswa

ANALISIS PENGARUH ELECTRONIK SERVICE QUALITY (E-SQ) TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION DENGAN MEDIASI PERCEIVED VALUE (Studi Kasus: Pada Situs Jual Beli Online BUKALAPAK)



ABSTRAK

Saatinitokojualbelionlineberkembangpesatdidorongolehkemajuanpesatteknologiinformasi.Khususnya, potensi web sebagai media komersial yang diakuimemberikontribusipentingpadaindustriberbasisweb yang mengalamipeningkatancepat.Tujuanpenelitianiniadalah: 1) untukmengetahuibagaimanapengaruhElectronicServiceQuality (E-SQ) terhadapPerceivedValue; 2)UntukmengetahuipengaruhElectronicServiceQuality (E-SQ) terhadapCustomerSatisfaction; dan 3) Untukmengetahuipengaruhkualitaspelayanan online (E-SQ) dengan mediasi Perceived ValueterhadapCustomerSatisfactiondalamtransaksijualbeli pada situsjualbeli online bukalapak. Metodepenelitianmenggunakanpendekatandeskriptifkuantitatifdankausalitasdenganmetodeanalisisjalur.HasilpenelitianmenunjukkanterdapatpengaruhpositifElectronic Service Quality (E-SQ) terhadapPerceived Value dalamtransaksijualbeli pada situsjualbeli online Bukalapak.Hal inimenunjukkanpelayananmelalui media online sepertipadasitusBukalapakdapatditerimaolehkonsumen/pelanggan.TerdapatpengaruhpositifdansignifikanElectronicServiceQuality (E-SQ) terhadapCustomerSatisfactiondalamtransaksijualbeli pada situsjualbeli online Bukalapak. Hal inimenunjukkansemakinbaikpelayanan online makaakanmeningkatkankepuasankonsumen. TerdapatpengaruhpositifdansignifikanElectronic Service Quality (E-SQ) terhadapCustomer SatisfactionmelaluivariabelmediasiPerceived Value, halinimenunjukkansemakinbaikpelayanan online, makaakanmenaikantingkatpenerimaankonsumen yang padagilirannyadapatmeningkatkankepuasankonsumen. Disarankan operator Bukalapak yang berperanmempertemukanpenjualdanpembelidalamtransaksi online untuklebihmeningkatkanpelayanandenganmemperbaikikelemahan-kelemahan yang ada. Misalnyaselainmemperbaikisistimjugafokusbagaimanamemenuhiharapankonsumendanpembelibaik.
Kata kunci : Electronic Service Quality (E-SQ), Perceived Value, Customer Satisfaction


Ketersediaan

1113210016/FEB1923/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisB A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
1923/FEB
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1113210016/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this