Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
PENGARUH VARIABEL MAKRO EKONOMI DAN INDEKS HARGA SAHAM SINGAPORE TERHADAP INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN (IHSG) DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE TAHUN 2011 - KUARTAL III 2018
I Nyoman Suprastha - Pembimbing Materi
Rika Kaniati - Pembimbing Metodologi
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Produk Domestik Bruto, Inflasi dan Indeks Harga Saham Gabungan Singapore terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2011-Kuartal III 2018. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linear berganda yang diolah dengan Eviews versi 9. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa variabel bebas Indeks Straits Times Singapore berpengaruh signifikan terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG), sedangkan variabel produk domestik bruto dan inflasi tidak berpengaruh signifikan terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Secara simultan menunjukkan bahwa ketiga variabel bebas berpengaruh signifikan terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Kemampuan variabel bebas menjelaskan variabel terikat (R2) yaitu sebesar 40,6172%.
Kata kunci : Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG), Produk Domestik Bruto, inflasi dan Straits Times Singapore Index
Ketersediaan
1115210158/FEB | 1250/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
1250/FEB
|
Penerbit | : ., 2019 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1115210158/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain