Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
ANALISIS YURIDIS TERHADAP PELAKU DEELNEMING DALAM TINDAK PIDANA ABORSI (Studi Putusan 719/Pid.Sus/2019/PN.Ckr)
Hadis Sastranegara - Pembimbing Materi
Boedi Santoso Irianto - Pembimbing Metodologi
Penelitian ini menganalisis penerapan hukum pidana mengenai peran pelaku yang turut-serta dalam suatu tindak pidana aborsi. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menjawab pertanyaan bagaimana penerapan hukum pidana materiil pada putusan nomor 719/Pid.Sus/2019/Pn.Ckr dan apakah telah sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian hukum normatif. Hasil penelitian membuktikan bahwa penerapan hukum pidana dalam putusan nomor 719/Pid.Sus/2019/Pn.Ckr telah sesuai dengan ketentuan hokum yang berlaku, dimana unsur barangsiapa merujuk kepada Terdakwa, unsur dengan sengaja melakukan aborsi tidak sesuai dengan ketentuan dalam Pasal 75 ayat (2) merujuk kepada aborsi tanpa prosedur hukum yang baik dan bener yang dilakukan oleh Terdakwa, dan unsur ang melakukan, menyuruh melakukan dan turut serta melakukan merujuk kepada peran Terdakwa sebagai orang yang secara langsung melakukan tindak pidana aborsi tersebut. Sanksi pidana yang dijatuhkan oleh Majelis Hakim telah sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku. Pelajaran yang perlu diambil dari penelitian ini adalah masyarakt untuk harus mempunyai kesadaran hukum atas adanya indikasi tindak pidana. Kata kunci: penyertaan, tindak pidana, aborsi.
Ketersediaan
FHS2200250 | Skripsi 1312 | Perpustakaan Fakultas Hukum (Skripsi 1312) | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
ANALISIS YURIDIS TERHADAP PELAKU DEELNEMING DALAM TINDAK PIDANA ABORSI (Studi Putusan 719/Pid.Sus/2019/PN.Ckr)
|
---|---|
No. Panggil |
Skripsi 1312
|
Penerbit | Fakultas Hukum Universitas Pancasila: Jakarta., 2021 |
Deskripsi Fisik |
Bagus
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
FHS2200250
|
Klasifikasi |
364.15072 SIN a
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Tahun 2021
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain