Image of Ekstrak Rusmarin (Rosmarinus officinalis L.) sebagai Bahan Pembasmi Larva Nyamuk Demam Berdarah (Aedes aegypti L)

Karya Ilmiah Dosen

Ekstrak Rusmarin (Rosmarinus officinalis L.) sebagai Bahan Pembasmi Larva Nyamuk Demam Berdarah (Aedes aegypti L)



Penyakit demam berdarah akhir akhir ini telah banyak membawa korban jiwa di Indonesia dan merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus dengue yang ditularkan oleh nyamuk Aedes aegypti.. Penelitian ini bertujuan mengurangi penggunaan insektisida kimia, dan mengoptimalkan penggunaan tumbuhan yang berpotensi sebagai larvasida.. Penelitian diawali dengan skrining fitokimia dan dilanjutkan dengan uji aktivitas larvasida dari ekstrak metanol, etil asetat, dan A7-heksan terhadap larva ( instar III) nyamuk Aedes aegypti, L.dari. Hasil skrining diperoleh kandungan senyawa alkaloid, flavonoid, tanin, saponin, steroid / triterpenoid, minyak atsiri dan kumarin.dan hasil uji aktivitas larvasida terhadap nyamuk Aedes aegypti, L.dari ekstrak metanol, etil asetat, dan tf-heksan diperoleh berturut turut nilai LC50 sebesar 126.51 bpj, .122.29 bpj. 33.50 bpj. ekstrak n- heksan dinyatakan sebagai ekstrak yang paling toksik sebagai larvasida karena memilki LC50 paling kecil 33.50 bpj dan ekstrak metanol paling kecil toksisitas terhadap larva nyamuk Aedes aegypti, L.jika di bandingkan dengan ekstrak lainnya . Kesimpulkan ketiga ekstrak Rusmarin ( Rosmarinus officinalis L.) memiliki aktifitas larvasida.


Ketersediaan

EKIDUPT200220EKIDUPT200220Perpustakaan PusatB A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
EKIDUPT200220
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
6 p.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this