Detail Cantuman
Karya Ilmiah Dosen
Optimasi Performa Tribologi dan Termomekanis pada Komposit Alumunium Hibrid Berpenguat Partikel Keramik untuk Aplikasi Komponen Otomotif
Hendri Sukma - Pengarang Utama
M. Yudi M. - Pengarang Utama
Indra C. Setiawan - Pengarang Utama
Perkembangan teknologi transportasi, khususnya komponen otomotif saat ini mengarah kepada pemenuhan kebutuhan penggunaan material yang lebih ringan dan efisien. Komposit matriks aluminium berpenguat partikel keramik telah dikembangkan untuk berbagai aplikasi komponen otomotif, khususnya disc brake, karena mempunyai berat jenis yang lebih ringan dan mampu mengurangi berat komponen 50-60% dibanding logam ferrous serta memiliki performa mekanis yang baik [1-4]. Untuk meningkatkan performa sesuai pada aplikasi disc brake, komposit dapat dibuat dengan sistem hibrid yang merupakan penggabungan dua atau lebih jenis penguat partikel keramik [5-9]. Riset ini bertujuan untuk memperoleh prototipe disc brake (cakram) dari material komposit aluminium hibrid berpenguat partikel keramik yang memiliki performa tribologi dan termomekanis yang optimal. Penelitian ini dilakukan dengan mengacu kepada Rencana Induk Penelitian Universitas Pancasila dalam bidang unggulan Pengembangan Teknologi Transportasi, yang difokuskan pada topik riset Perancangan dan Manufaktur Kendaraan. Pada tahapan penelitian sebelumnya, telah diperoleh prototipe disc brake skala laboratorium dengan sifat mekanis yang unggul dan sesuai dengan
Ketersediaan
EKIDUPT200241 | EKIDUPT200241 | Perpustakaan Pusat | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
Laporan Tahun Pertama Penelitian Terapan Unggulan Perguruan Tinggi
|
---|---|
No. Panggil |
Kementerian-EKIDUPT200241
|
Penerbit | Universitas Pancasila: Jakarta., 2019 |
Deskripsi Fisik |
33 p.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
-
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
Textbook
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|