Image of Pengaruh Desain Produk terhadap Keputusan Pembelian dan Dampaknya pada Kepuasan Konsumen Shopping Goods

Karya Ilmiah Dosen

Pengaruh Desain Produk terhadap Keputusan Pembelian dan Dampaknya pada Kepuasan Konsumen Shopping Goods



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh desain produk terhadap keputusan pembelian dan dampaknya bagi kepuasan konsumen. Secara khusus, subjek penelitian ini adalah Bebbi Shoes. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif, dengan menggunakan SPSS 23.0 untuk menganalisa data. Data didapat dengan menyebarkan kuesioner kepada 100 orang konsumen Bebbi Shoes, yang dipilih teknik purposive sampling. Hasil analisis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa variabel desain produk berpengaruh signifkan terhadap variabel keputusan pembelian, keputusan pembelian berpengaruh signifkan terhadap kepuasan konsumen, dan desain produk berpengaruh signifkan terhadap kepuasan konsumen.


Ketersediaan

EKIDUPT210023330/EKIDUPT210023Perpustakaan PusatB A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
Journal of Business and Banking
No. Panggil
Fakultas-EKIDUPT210023
Penerbit STIE Perbanas Press: Surabaya.,
Deskripsi Fisik
13 p.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
2088-7841
Klasifikasi
330
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Vol.10, No.1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

JudulEdisiBahasa
Pelatihan Laporan Keuangan UMKM Berbasis Handphone di Pusat Perkampungan Budaya Betawi Setu BabakanVol 2 No 1 (2020): Agustusid
Penerapan Manajemen Resiko Terhadap Nilai PerusahaanVol.5, No.3id
Theoretical Study of Government Policies on Financial Crises that Have Occurred in IndonesiaVol.11, No.3en


Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this