Detail Cantuman
Karya Ilmiah Dosen
Fundamental Organisasi Pembelajar Berkelanjutan: Upaya Akselerasi Organisasi Menuju Perubahan Strategis
Di dalam buku ini terdapat fokus-fokus yang signifikan dalam membangun fundamental organisasi pembelajar yang berkelanjutan, seperti segi lahirnya organisasi pembelajar, dasar-dasar organisasi pembelajar yang meliputi perbedaan antara organisasi tradisional dan organisasi pembelajar, organisasi pembelajar versus pembelajaran organisasi, karakteristik dari organisasi pembelajar, dimensi organisasi pembalajaran, gaya pembelajaran, stimulus organisasi pembelajar, kunci kesuksesan organisasi pembelajar, serta tantangan-tantangan dari organisasi pembelajar. Tidak lupa, teori-teori dari organisasi pembelajar pun turut dibahas dalam buku ini. Teori-teori tersebut meliputi reinforcement theory, social learning theory, experiential learning theory, goal setting theory, dan expectancy theory. Di dalam pembahasan mengenai pengukuran organisasi pembelajar, peneliti juga menyisipkan kuesioner organisasi pembelajar. Selain itu, terdapat juga pembahasan mengenai eksistensi knowledge management dalam organisasi pembelajar untuk dapat mendorong akselerasi organisasi menuju perubahan yang strategis.
Ketersediaan
EKIDUPT210180 | EKIDUPT210180 | Perpustakaan Pusat | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
EKIDUPT210180
|
Penerbit | DD Publishing: Riau., 2021 |
Deskripsi Fisik |
132 p.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
978-623-6100-85-1
|
Klasifikasi |
378.1
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
Textbook
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1st edition
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain