Image of Sosalisasi dan Edukasi COVID-19 serta Pembinaan UMKM di Pasar Dukuh Zamrud dalam Meningkatkan Penjualan melalui Strategi Pemasaran Digital

Karya Ilmiah Dosen

Sosalisasi dan Edukasi COVID-19 serta Pembinaan UMKM di Pasar Dukuh Zamrud dalam Meningkatkan Penjualan melalui Strategi Pemasaran Digital



Pandemi Covid-19 memberikan dampak yang kurang baik terhadap segala sektor di indoneia terutama dalam sektor Ekonomi dan Kesehatan. Oleh karna itu Univeritas Pancasila mengadakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang pertama kalinya pada tahun 2021 yang dilaksanakan secara daring maupun luring sesuai dengan protokol kesehatan. Kuliah Kerja Nyata(KKN) adalah suatu kegiatan intrakurikuler yang bertujuan memadukan pelaksanaan tri dharma perguruan tinggi (pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat) dengan cara memberikan kepada mahasiswa pengalaman belajar dan bekerja dalam kegiatan pembangunan masyarakat sebagai wahana penerapan dan pembembangan ilmu dan teknologi yang dilaksanakan di luar kampus dalam waktu mekanisme kerja dan teknologi persyaratan tertentu.KKN merupakan kegiatan yang berhubungan degnan berbagai disiplin ilmu dan berkaitan dengan berbagai sector pembangunan. Selain pelaksanaan tri dharma perguruan tinggi KKN ini memiliki tujuan Membantu edukasi kepada masyarakat terhadap pentingnya mematuhi protocol kesehatan di tengah masa pandemic Covid-19 dan Membantu memberikan solusi kepada para pelaku UMKM yang penjualannya menurun karena terkena dampak dari covid-19. Untuk mencapai tujuan tersebut kami para penulis menggunakan empat metode yaitu: (1) Metode Prasarana Fisik,(2) Metode Sosial Budaya,(3) Metode Kesehatan Masyarakat, (4) Metode Observasi Pengamatan,(5) Metode Interview. Hasil pelaksanaan KKN Mandiri 2021 dengan mengangkat tema “SOSIALISASI DAN EDUKASI COVID-19 SERTA PEMBINAAN UMKM DI PASAR DUKUH ZAMBRU DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN MELALUI STRATEGI PEMASARAN DIGITAL” yang dilaksanakan secara daring dan luring membantu dalam hal: (1)Kesehatan dalam hal sosialisasi protokol kesehatan, pembagian sejumlah masker dan handsinitizer, dan juga menyediakan alat prototipe cuci tangan. (2)komunikasi berupa pendekatan dan sosialisasi kepada UMKM secara langsung, (3)pemaparan tentang bagaimana caranya bersaing pada masa pandemi ini, dan juga bagaimana meningkatkan penjualan melalui penjualan online. Melalui semua kegiatan KKN 2021 ini diharapkan dapat ikut berkontribusi membantu para UMKM untuk dapat menghadapi persaingan usaha di masa pandemi ini, dan juga tetap melaksanakan protokol kesehatan yang sudah di tetapkan.


Ketersediaan

EKIDUPT210250Mandiri-EKIDUPT210250Perpustakaan PusatB A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
Abdi Implementasi Pancasila: Jurnal Pengabdian Masyarakat
No. Panggil
Mandiri-EKIDUPT210250
Penerbit LPPM Universitas Pancasila: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
11 p.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
-
Klasifikasi
658.8
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this