Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
Tesis Akuntansi : PERAN CAPITAL STRUCTURE SEBAGAI PEMEDIASI ATAS PENGARUH DETERMINAN INVESTMENT OPPORTUNITY SET ( IOS ) TERHADAP EQUITY GROWTH ( Studi Empiris pada Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di BEI periode tahun 2012-2017)
Suratno - Pembimbing Materi
Pembimbing II: Dr. Adi Wiratno, SE.,MM.,Ak.,CA. - Pembimbing Metodologi
ABSTRAK
Studi ini bertujuan untuk membuktikan dan menganalisa pengaruh Investment Opportunity Set ( IOS ) terhadap Equity Growth yang dimediasi oleh Capital Structure (DER) dimana Investment Opportunity Set ( IOS ) dideterminasi dengan Profitabilitas (ROI) , Solvabilitas (DAR) dan likuiditas (CR).
Sample dalam penelitian ini adalah perusahaan konstruksi, property dan real estate di Indonesia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2012 – 2017 sebanyak 228 sample yang diwakili oleh 38 perusahaan . Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dengan teknik non random sampling Hipotesa diuji dengan menggunakan analisis regresi linier berganda .
Hasil penelitian ini secara parsial profitabilitas dengan pengukuran ROI dan solvabilitas dengan pengukuran DAR terbukti berpengaruh signifikan positif terhadap Investment Opportunity Set (IOS) , likuiditas dengan pengukuran CR tidak terbukti berpengaruh terhadap Investment Opportunity Set (IOS), secara simultan ROI, DAR dan CR berpengaruh signifikan terhadap Investment Opportunity Set (IOS), Investment Opportunity Set (IOS) terbukti berpengaruh signifikan terhadap Capital Structure, Investment Opportunity Set (IOS) dan Capital Structure (DER) tidak terbukti berpengaruh terhadap Equity Growth , Capital Structure (DER) tidak terbukti memediasi pengaruh Investment Opportunity Set (IOS) terhadap Equity Growth .
Kata kunci : capital structure, investment opportunity set (IOS), equity growth
Ketersediaan
SPSTMAKSI200390 | T390/MAKSI/PASCA | Perpustakaan Sekolah Pascasarjana | B A C A D I T E M P A T |
SPSETMAKSI200390 | T390/MAKSI/PASCA | Perpustakaan Sekolah Pascasarjana | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
T390/MAKSI/PASCA
|
Penerbit | Magister Akuntansi - Sekolah Pascasarjana Universitas Pancasila: ., 2019 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
5515221073
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
Textbook
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Audit dan Pelaporan Keuangan
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|