Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
PENGARUH PENGALAMAN, BEBAN KERJADAN TEKANAN WAKTU TERHADAP KEMAMPUAN AUDITOR DALAM MENDETEKSI KECURANGAN (STUDI EMPIRIS PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI JAKARTA)
Kurnia Heriansyah - Pembimbing Materi
Bambang Suprayitno - Pembimbing Metodologi
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengalaman, beban kerja dan tekanan waktuterhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan pada 10 Kantor Akuntan Publik (KAP) di Kota Jakarta. Populasi dalam penelitian ini adalah auditor yang bekerja pada KAP di kota Jakarta, dengan jumlah sampel sebanyak 80 responden. Metode pengambilan data primer yang digunakan adalah metode kuesioner. Hasil dari pengujian hipotesis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa pengalaman dan tekanan waktu berpengaruh signifikan terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan, sedangkan beban kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan.
Kata kunci: pengalaman, beban kerja, tekanan waktu, dan kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan.
Ketersediaan
1216210134/FEB | 1090/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | B A C A D I T E M P A T |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
1090/FEB
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta., 2020 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1216210134/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain