Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI (Studi Kasus pada Biro Organisasi Dan Sumber Daya Manusia Aparatur Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indoneisia)
Lies Putriana - Pembimbing Materi
Yuli Ardianto - Pembimbing Metodologi
Laili Savitri Noor - Penguji
Ati Hermawati - Penanggung Jawab
Penelitian ini dilakukan sebagai usaha untuk pengujian terhadap beberapa konsep mengenai variabel-variabel yang mempengaruhi produktivitas kerja pegawai. Dimana dalam penelitian ini dikaji gaya kepemimpinan, motivasi kerja terhadap produktivitas kerja pegawai. Penelitian ini dilakukan di Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia bagian Biro Organisasi Dan Sumber Daya Manusia Aparatur (OSDMA). Responden yang digunakan sebanyak 40 pegawai, menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda, uji F dan uji T. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang dilakukan baik melalui kajian pustaka maupun analisis data dengan menggunakan software SPSS 20 maka gaya kepemimpinan tidak berpengaruh positif signifikan terhadap produktivitas kerja, motivasi kerja berpengaruh positif signifikan terhadap produktivitas kerja. Gaya kepemimpinan dan motivasi kerja sama-sama berpengaruh secara parsial dan simultan terhadap produktivitas kerja pegawai Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia pada Biro Organisasi Dan Sumber Daya Manusia Aparatur.
Kata kunci : Gaya kepemimpinan, Motivasi kerja, Produktivitas Kerja
Ketersediaan
ESFEB1115210049 | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | T E R S E D I A | |
1115210049/FEB | 1657/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (MSDM) | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
1657/FEB
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Depok., 2021 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1115210049/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
Textbook
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain