No image available for this title

Karya Ilmiah Mahasiswa

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN OPINI AUDIT TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI DASAR DAN KIMIA YANG TEDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2017-2019)



Laporan keuangan yang disediakan setiap perusahaan merupakan sumber informasi penting dalam bisnis investasi, jika terdapat penundaan waktu pelaporan keuangan maka informasi yang diberikan akan kehilangan relevansinya. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis dan menjelaskan pengaruh good corporate governance dan opini audit terhadap ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan. dalam penelitian ini elemen-elemen yang terkandung dalam pengukuran good corporate governance adalah dewan komisaris independen, ukuran dewan direksi dan komite audit. Sampel pada penelitian ini dipilih bedasarkan metode purposive sampling. Sampel diperoleh dari 27 perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2019 dan sampel yang terpilih sebanyak 81 sampel. Metode analisis menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dewan komisaris independen dan opini audit berpengaruh terhadap ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan, sedangkan ukuran dewan direksi dan komite audit tidak berpengaruh terhadap ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan.
Kata kunci: Good Corporate Governance, Dewan komisaris Independen, Ukuran Dewan Direksi, Komite Audit, Opini Audit


Ketersediaan

1217210116/FEB1102/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisB A C A
D I T E M P A T

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
1102/FEB
Penerbit Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1217210116/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this