Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
ANALISIS EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL DALAM PEMBERIAN KREDIT PADA PT. BFI FINANCE INDONESIA TBK (CABANG PASAR MINGGU) SELAMA PANDEMI COVID-19
Sofyan Bantasyam - Pembimbing Materi
PEMBIMBING METODOLOGI : LAZARUS SINAGA, S.E., M.M - Pembimbing Metodologi
Pengendalian internal pada perusahaan pembiayaan atau kredit sangat penting
untuk mengamati nasabah yang mengajukan permohonan dan mencegah adanya
risiko kredit macet oleh nasabah, pada masa pandemi covid-19 semakin tinggi
permintaan dalam permohonan kredit ke bank maupun perusahaan pembiayaan
salah satunya adalah PT. BFI Finance Indonesia Tbk. Tujuan dari penelitian ini
adalah untuk menganalisis bagaimana pengendalian internal kantor cabang Pasar
Minggu dalam pemberian kredit, serta menilai efektivitas pengendalian internal
yang dijalankan oleh PT. BFI Finance Indonesia Tbk Cabang Pasar Minggu dalam
pemberian kredit pada calon nasabah selama Pandemi Covid-19. Penelitian ini
menggunakan kualitatif deskriptif, jenis data yang diperoleh primer dan sekunder,
data yang diperoleh yaitu mengumpulkan data-data sesuai dengan kenyataan
dengan pihak yang bersangkutan, wawancara dan melakukan analisis dari hasil
yang diperoleh. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pengendalian
internal PT. BFI Finance Indonesia Tbk Cabang Pasar Minggu dalam pemberian
kredit menjalankan sesuai kebijakan dan prosedur yang dibuat oleh kantor pusat,
pengendalian internal PT. BFI Finance Indonesia Tbk Cabang Pasar Minggu
berjalan baik dan efektif dimana telah memenuhi lima komponen unsur
pengendalian internal menurut COSO, dan terjadi perubahan pada prosedur
pemberian kredit yaitu tim surveyor tidak wajib mensurvey nasabah yang
mengajukan kredit dibawah 700 juta untuk menjaga protokol kesehatan yang
dibuat pada kebijakan perusahaan selama Pandemi Covid-19.
Kata kunci : Efektivitas Pengendalian Internal
Ketersediaan
1218210106/FEB | 1158/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (Auditing) | B A C A D I T E M P A T |
ESFEB1218210106 | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
1158/FEB
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1218210106/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
Textbook
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain