Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN STRUKTUR MODAL SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN LQ45 NON PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA PERIODE 2016-2020
Yetty Murni - Pembimbing Materi
Kurnia Heriansyah - Pembimbing Metodologi
Studi ini bertujuan untuk menganalisis dan menguji bukti empiris pengaruh
Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan; pengaruh
Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan terhadap Struktur Modal; Pengaruh
Struktur Modal terhadap Nilai Perusahaan, dan Struktur Modal mampu memediasi
pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan.
Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek
Indonesia Tahun 2016 – 2020. Penentuan sampel diantaranya perusahaan yang
terdaftar di LQ45 Non Perbankan. Metode analisis yang digunakan yaitu metode
asosiatif, dengan pengujian asumsi klasik dan analisis jalur. Hasil pembuktian hipotesis
terhadap struktur modal bahwa Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan tidak
berpengaruh signifikan; Likuiditas berpengaruh signifikan. Hasil pembuktian
selanjutnya menunjukkan bahwa Profitabilitas dan Likuiditas tidak berpengaruh
terhadap Nilai Perusahaan, Ukuran perusahaan, dan Struktur Modal mempunyai
pengaruh yang signifikan terhadap Nilai Perusahaan. Struktur Modal mampu
memediasi Likuiditas terhadap Nilai Perusahaan, dan Struktur Modal tidak mampu
memediasi Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan.
Kata Kunci: Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, Struktur Modal, Nilai
Perusahaaan.
Ketersediaan
1218215003/FEB | 259/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (PASAR MODAL) | B A C A D I T E M P A T |
ESFEB1218215003 | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
259/FEB
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1218215003/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
Textbook
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain