Image of ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN SEBELUM DAN SESUDAH MELAKUKAN MERGER DAN AKUISISI PERIODE (2019)

Karya Ilmiah Mahasiswa

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN SEBELUM DAN SESUDAH MELAKUKAN MERGER DAN AKUISISI PERIODE (2019)



Merger dan Akuisisi merupakan bentuk penggabungan usaha antara perusahaan
yang satu, dengan perusahaan yang lain yang bertujuan untuk meningkatkan nilai
perusahaan, sehingga akan memperoleh hak kendali (kontrol) atas perusahaan
tersebut. Merger dan akuisisi diharapkan dapat meningkatkan kinerja dan
memenuhi kriteria standar kecukupan modal yang selanjutnya dapat saling
bersinergi untuk tujuan tertentu. Namun tidak jarang juga merger dan akuisisi
tidak menghasilkan keuntungan seperti yang diharapkan oleh perusahaan. Hal
inilah yang mendorong dilakukannya penelitian ini untuk menganalisis pengaruh
merger dan akuisisi terhadap kinerja keuangan perusahaan apakah mengalami
peningkatan atau penurunan. Kinerja perusahaan diukur dengan menggunakan
rasio keuangan CAR, BOPO, LDR, NPL, NIM, dan ROE. Metode kuantitatif
digunakan dalam penelitian ini, dimana data yang digunakan berupa laporan
keuangan perusahaan perbankan yang telah melakukan merger dan akuisisi di
periode 2019. Paired Sampels t-test digunakan sebagai alat analisis. Hasil analisis
menunjukan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan pada kinerja keuangan
CAR, BOPO, LDR, NIM, dan ROE sedangkan untuk kinerja keuangan NPL tidak
terdapat perbedaan yang signifikan.
Kata Kunci: Merger, Akuisisi, CAR, BOPO, LDR, NPL, NIM, ROE


Ketersediaan

1118210160/FEB1519/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (Keuangan)B A C A
D I T E M P A T
ESFEB1118210160Perpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisT E R S E D I A

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
1519/FEB
Penerbit Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1118210160/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this