Image of PENERAPAN METODE COMPARABLE UNCONTROLLED PRICE DALAM PENYUSUNAN  DOKUMEN TRANSFER PRICING PADA PT XYZ

Karya Ilmiah Mahasiswa

PENERAPAN METODE COMPARABLE UNCONTROLLED PRICE DALAM PENYUSUNAN DOKUMEN TRANSFER PRICING PADA PT XYZ



Laporan Praktik Kerja ( Magang) merupakan suatu penulisan untuk menyelesaikan
Tugas Akhir dari Diploma Tiga Perpajakan. Pelaksanaan praktik kerja dilakukan di
Tax And Team Bussines Advisory Firm. Mengenai waktu pelaksanaannya yaitu
dari tanggal 24 Januari 2022 sampai dengan 31 Maret 2022. Pada praktisinya di
tempatkan di Departemen Transfer Pricing Documentation penulis melakukan
pengerjaan membuat dokumen master dan lokal perusahaan . tinjauan dari karya
tulis ini adalah untuk mengetahui bagaimana penerapan metode Commparable
Uncontrolled Price dan skema transaksi yang dilakukan PT XYZ. Pada tahun 2019
PT XYZ melakukan transaksi dengan pihak yang memiliki hubungan istimewa dan
telah memenuhi kriteria yang telah ditentukan oleh Peraturan Menteri Keuangan
Nomor 21. PT XYZ membuat Dokumen Transfer Pricing untuk menguji
kesebandingan transaksi kepada pihak afiliasi.Metode Comparable Uncontrolled
Price yang digunakan oleh PT XYZ adalah CUP Internal dan Eksternal.
Kata Kunci : Trasnfer Pricing , Comparable Uncontrolled Price


Ketersediaan

1319130047/FEB802/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (Perpajakan)B A C A
D I T E M P A T
ESFEB1319130047Perpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisT E R S E D I A

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
802/FEB
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1319130047/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this