Image of PENGARUH GREEN MARKETING DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AMDK AQUA DI WILAYAH JAKARTA SELATAN

Karya Ilmiah Mahasiswa

PENGARUH GREEN MARKETING DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AMDK AQUA DI WILAYAH JAKARTA SELATAN



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Pengaruhgreen marketing dan citra
merek terhadap keputusan pembelian Produk AQUA (2) Pengaruh green marketing
terhadap keputusan pembelian produk AQUA (3) Pengaruh citra merek terhadap
pengambilan keputusan produk AQUA
Teknik penelitian ini menggunakan teknik penelitian angket (kuesioner). Populasi
pada penelitian ini adalah seluruh pelanggan yang membeli produk AQUA. Teknik
pengambilan sampel menggunakan metode random sampling dengan jumlah
sampel sebanyak 100 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner
yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Teknik analisis data yang digunakan
untuk menjawab hipotesis penelitian ini adalah teknik uji asumsi klasik.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) terdapat pengaruh positif dan
signifikan green marketing dan citra merek terhadap pengambilan keputusan
pembelian, dibuktikan dari nilai uji t dari green marketing 3.260 > 1.98472 dan
kualitas barang 6.312 > 1.98472; dan nilai uji f 55.419 > 3.09. (2) terdapat pengaruh
langsung positif dan signifikan green marketing terhadap keputusan pembelian,
dibuktikan dari nilai signifikansi 0,002


Ketersediaan

1117217039/FEB1720/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (MSDM)B A C A
D I T E M P A T
ESFEB1117217039Perpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisT E R S E D I A

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
1720/FEB
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1117217039/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this