Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
ANALISIS PENGARUH KEDISIPLINAN KARYAWAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. CRESTEC INDONESIA
Dewi Trirahayu - Pembimbing Materi
Pembimbing Metodologi : Chaerani Nisa, S.E., M.S.M - Pembimbing Metodologi
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui tentang bagaimana pengaruh
kedisiplinan karyawan dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada PT.
CRESTEC INDONESIA. Jumlah populasi dalam penelitian ini yaitu berjumlah 152
orang dan jumlah sampel yang di dapat yaitu sebanyak 60 orang yang isi nya adalah
seluruh karyawan dari PT. CRESTEC INDONESIA. Pada pengumpulan data ini, teknik
yang digunakan yaitu dengan teknik random sampling, dimana data ini dikumpulkan
menggunakan teknik kuesioner. Dilihat dari hasil penelitian ini bahwa kedisiplinan
karyawan, motivasi kerja, serta kedisiplinan karyawan dan motivasi kerja memiliki
pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan PT. CRESTEC INDONESIA.
Kata kunci : Kedisiplinan Karyawan, Motivasi Kerja, dan Kinerja karyawan.
Ketersediaan
1118210117/FEB | 1781/FEB | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (MSDM) | B A C A D I T E M P A T |
ESFEB1118210117 | Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
1781/FEB
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila: Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
1118210117/FEB
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain