Image of Desain Prasarana Integrasi Halte Di Simpang CSW Jakarta Selatan

Karya Ilmiah Dosen

Desain Prasarana Integrasi Halte Di Simpang CSW Jakarta Selatan



Prasarana adalah kelengkapan dasar fisik suatu lingkungan, kawasan, kota atau wilayah sehingga memungkinkan ruang tersebut berfungsi sebagaimana mestinya. Halte bus atau biasa dikenal dengan shelter bus adalah salah satu bagian dari prasarana transportasi suatu kawasan kota yang berfungsi untuk ruang pergerakan manusia dan/atau barang yang timbul akibat adanya kegiatan di daerah perkotaan. Halte simpang CSW (Centrale Stichting Wederopbouw) – Kebayoran Baru Jakarta Selatan merupakan halte elevated koridor BRT (Bus Rapid Transit) yang berada pada ketinggian 23 m dari muka jalan. Dan pada simpang CSW ini juga terdapat Stasiun MRT Sisingamagaraja, sehingga dengan mengintegrasikan BRT dengan MRT (Mass Rapid Transit) akan mempermudah mobilisasi manusia untuk berpindah.


Ketersediaan

EKIDUPT230033720/EKIDUPT230033Perpustakaan PusatB A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
Mandiri-EKIDUPT230033
Penerbit Fakultas Teknik Universitas Pancasila: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
24 p.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
-
Klasifikasi
720
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this