Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
Skripsi: Analisis Gaya Kepemimpinan Manajer Proyek Pada Perusahaan Jasa Konstruksi (Studi Kasus: Perusahaan Jasa Konstruksi Di Jabodetabek)
Perkembangan pembangunan pada sektor konstruksi berkembang semakin pesat dari
waktu ke waktu. Hal ini terlihat dari tinggi nya tingkat pembangunan pusat perekonomian
seperti mall dan pasar, serta pembangunan infrastuktur seperti jembatan, jalan raya, mrt, lrt,
dan lainnya. Perubahan – perubahan menuju arah yang lebih baik dari sebelumnya terus
terjadi, hal tersebut dapat terlihat dari berkembangnya struktur dan model bangunan yang
semakin efisien serta nyaman untuk digunakan. Untuk itu faktor – faktor pada industri
konstruksi perlu terus dikembangkan. Salah satu faktor tersebut adalah gaya kepemimpinan.
Berdasarkan hal tersebut penelitian ini dilakukan untuk menganalisis gaya kepemimpinan
yang digunakan oleh manajer proyek dan pemimpin tim. Penelitian ini merupakan penelitian
kuantitatif menggunakan kuesioner dengan skala likert. Berdasarkan hasil analisis gaya
kepemimpinan yang umum digunakan oleh Manajer proyek dan pemimpin tim terbagi
menjadi 4 tingkatan yang pertama adalah demokratis dengan skor 26, pada tingkatan kedua
adalah karismatik dan transaksional dengan skor 24, kemudian tingkatan keempat adalah
laissez-faire dan transformasional dengan skor 20, dan tingkatan terakhir adalah otoriter
dengan skor 19.
Ketersediaan
TAFT2300071 | S S1 TA 0453 FAU a | Perpustakaan Fakultas Teknik (Skripsi Teknik Sipil) | T E R S E D I A |
TAFTE2300071 | S S1 TA 0453 FAU a | Perpustakaan Fakultas Teknik (Skripsi Teknik Sipil) | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S S1 TA 0453 FAU a
|
Penerbit | Fakultas Teknik Universitas Pancasila: Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik |
xii + 45 Halaman + 40 Tabel + 41 Gambar + 1 Lampir
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
4218210148
|
Klasifikasi |
S S1 TA 0453 FAU a
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain