Image of Screening Senyawa Fitokimia, Aktivitas Antioksidan  Dan Toksisitas Pada Fraksi  N-heksan, Etil Asetat, Dan Air Dari Ekstrak Etanol 70% Daun Tebu (Saccharum Officinarum L)

Karya Ilmiah Mahasiswa

Screening Senyawa Fitokimia, Aktivitas Antioksidan Dan Toksisitas Pada Fraksi N-heksan, Etil Asetat, Dan Air Dari Ekstrak Etanol 70% Daun Tebu (Saccharum Officinarum L)



Daun tebu (Saccharum officinale L) mengandung senyawa fenolik seperti
flavonoid yang diduga memiliki aktivitas sebagai antioksidan. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui aktivitas antioksidan dan toksisitas pada fraksi nheksan,

etil asetat dan air dari ekstrak etanol 70% daun tebu (Saccharum
officinarum L). Daun tebu diekstraksi secara maserasi menggunakan etanol 70%,
dilakukan partisi cair-cair untuk mendapatkan fraksinya, diuji penapisan
fitokimia. Selanjutnya dilakukan uji aktivitas antioksidan menggunakan metode
FRAP dan diuji toksisitasnya dengan metode BSLT. Hasil penapisan fitokimia
menunjukkan bahwa setiap fraksi tidak memiliki kandungan metabolit sekunder
yang sepenuhnya sama. Hasil dari pengujian aktivitas antioksidan dengan metode
FRAP didapat kandungan antioksidan yang berbeda-beda pada ekstrak kental
etanol maupun pada partisinya dan aktivitas tertinggi setelah partisi didapatkan
pada fraksi air sebesar 31,3338 ± 1,7426 mg TE/g ekstrak. Hasil dari uji toksisitas
dengan Bhrine Shrimp Lethality Test Nilai LC50 yang diperoleh memiliki
toksisitas yang berbeda-beda dari ekstrak etanol yang bersifat tidak toksik, fraksi
n-heksan toksik, fraksi etil asetat toksik dan fraksi air tidak toksik


Ketersediaan

FFESKF1931FFESKF1931Perpustakaan Fakultas FarmasiB A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
FFESKF1931
Penerbit Fakultas Farmasi Universitas Pancasila: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
115 p.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
2016210154
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this