Image of Skripsi: Analisis Kepuasan Pelanggan Dan Kualitas Pelayanan KA Commuterline Perubahan Rute Keberangkatan Dari Stasiun Bekasi Dengan Tujuan Akhir Stasiun Jakarta Kota

Karya Ilmiah Mahasiswa

Skripsi: Analisis Kepuasan Pelanggan Dan Kualitas Pelayanan KA Commuterline Perubahan Rute Keberangkatan Dari Stasiun Bekasi Dengan Tujuan Akhir Stasiun Jakarta Kota



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkatan dari kepuasan pelanggan jasa stasiun dari
pelayanan penyedia jasa di Commuterline rute keberangkatan stasiun Bekasi dengan tujuan
akhir stasiun Jakarta Kota. Penelitian ini melibatkan 100 responden dari rute keberangkatan
stasiun Bekasi dengan tujuan akhir stasiun Jakarta Kota. Penulis menggunakan metode untuk
pengumpulkan data adalah menyebar kuesioner kepada responden. Metode yang digunakan
untuk menentukan kualitas dari pelayanan adalah menggunakan metode Importance Performer
Analysis, dengan enam buah dimensi karakteristik berdasarkan standar pelayanan minimum
yaitu keselamatan, keamanan, kehandalan, kenyamanan, kemudahan, dan kesetaraan. Hasil
perhitungan dan pengelolahan data dari responden didapatkan nilai rata-rata kesesusaian
sebesar 87,39%. Berdasarkan analisis hasil perhitungan dan pengelolahan data responden
menggunakan metode Importance Performer Analysis menunjukkan tingkat dari kepuasan
pengguna jasa terhadap kualitas pelayanan jasa di rute keberangkatan stasiun Bekasi dengan
tujuan akhir stasiun Jakarta Kota dari keseluruhan bahwa dimensi-dimensi tersebut termasuk
dalam kategori yang sesuai atau baik karena total nilai dari tingkat kesesuaian mendekati 100%.


Ketersediaan

TAFT2300428S S1 TA 0658 AKM aPerpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI SIPIL)T E R S E D I A
TAFTE2300428S S1 TA 0658 AKM aPerpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI SIPIL)T E R S E D I A

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
S S1 TA 0658 AKM a
Penerbit Fakultas Teknik Universitas Pancasila: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
4218210077
Klasifikasi
S S1 TA 0658 AKM a
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this