Image of PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELI PRODUK MAKANAN TRADISIONAL THIWUL SEBAGAI WISATA KULINER DAERAH GUNUNG KIDUL, YOGYAKARTA (STUDI PADA PUSAT OLEH-OLEH THIWUL KUKUS)

Karya Ilmiah Mahasiswa

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELI PRODUK MAKANAN TRADISIONAL THIWUL SEBAGAI WISATA KULINER DAERAH GUNUNG KIDUL, YOGYAKARTA (STUDI PADA PUSAT OLEH-OLEH THIWUL KUKUS)



Tiwul adalah makanan khas Daerah Gunung Kidul, Yogyakarta. Pada saat ini tiwul yang terkenal sebagai makanan pokok pengganti nasi telah banyak berinovasi menjadi makanan camilan yang menarik dan lezat, saat ini tiwul telah banyak di kenal dan di jadikan sebagai oleh-oleh khas saat wisatawan berlibur ke Daerah Gunung Kidul. Penelitian ini Bertujuan untuk menganalisis ekuitas merek terhadap keputusan pembeli produk makanan tradisional khas gunung kidul, tiwul pada toko oleh-oleh Thiwul Kukus. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang pernah melakukan transaksi pembelian produk tiwul, dimana respondennya adalah konsumen pada toko oleh-oleh Thiwul Kukus Gunung Kidul, Yogyakarta. Jumlah sampel yang di gunakan sebanyak 100 responden. Adapun metode pengumpulan data melalui kuesioner.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa, kesadaran merk tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembeli, persepsi kualitas tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembeli, sedangkan asosisasi merk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembeli produk tiwul pada toko oleh-oleh Thiwul Kukus sebagai wisata kuliner Daerah Gunung Kidul, Yogyakarta.
KATA KUNCI : Tiwul, Ekuitas merek, Ksadaran merek, Pesepsi kualitas, Asosiasi merek dan Keputusan Pembeli


Ketersediaan

1119210106/FEB2241Perpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (PEMASARAN)B A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
2241
Penerbit Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1119210106/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this