Detail Cantuman

Karya Ilmiah Mahasiswa
Skripsi: Evaluasi Desain Struktur Dengan SNI 1726:2019 Dan SNI 2847:2019 Pada Gedung 4 Lantai
Kota semarang sebagai salah satu kota pelajar di Indonesia terus melakukan
pembangunan rumah susun mahasiswa guna mengakomodir fasilitas mahasiswa salah
satunya Rusun Universitas PGRI Semarang yang dibangun pada tahun 2022 namun
perencanaanya pada tahun 2017 sehingga belum menggunakan SNI 1726 : 2019 dan SNI
2847 : 2019 meskipun pelaksanaan nya tahun 2022. Dalam proses mendapatkan kepastian
kelayakan keamanan struktur yang terbangun perlu dilakukan evaluasi menggunakan SNI
terbaru. Evaluasi dilakukan guna mendapatkan mengetahui kelayakan struktur akibat
gempa, menganalisis dimensi struktur, menganalisis penulangan struktur, serta
menganalisis tinjauan perkuatan struktur yang diperlukan akibat penerapan SNI
1726:2019 dan SNI 2847:2019. Metode yang digunakan ialah melakukan re-modelling
pada SAP2000 yang bedasarkan gambar kerja yang didapatkan dari konsultan pengawas
dan menghitung ulang mengikuti beberapa tinjuan sesuai dengan SNI 1726 : 2019 dan
SNI 2847 : 2019. Hasil yang didapatkan berupa kelayakan struktur terhadap beberapa
resiko keruntuhan akibat gempa dan tabel cross check hitungan antara kuat rencana
struktur dengan gaya dalam yang terjadi pada proses permodelan menggunakan SAP2000.
Dari hasil yang diperoleh masih dalam kondisi struktur kolom, balok serta pelat masih
memiliki kelayakannya setelah ditinjau menggunakan SNI 2847:2019,serta pengecekan
desain existing masih dalam kategori layak ketahanan gempa yang ditinjau terhadap
penskalaan gempa diatas 85%, ketidakberaturan horizontal dan vertikal, simpangan antar
lantai dan P-delta. Serta pada review terhadap performance level rumah susun PGRI
Semarang dalam kategori kinerja Immediate Occupancy dikarenakan hasil perhitungan
yang didapatkan terhadap drift ratio > 1% yaitu tidak ada kerusakan pada komponen
struktur, hanya kerusakan minor pada komponen non struktur. Sehingga bangunan masih
aman untuk difungsikan.
Ketersediaan
TAFT240024 | S S1 TA 0689 PUT e | Perpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI SIPIL) | T E R S E D I A |
TAFTE240024 | S S1 TA 0689 PUT e | Perpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI SIPIL) | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S S1 TA 0689 PUT e
|
Penerbit | Fakultas Teknik Universitas Pancasila: Jakarta., 2023 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
4221218001
|
Klasifikasi |
S S1 TA 0689 PUT e
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain