Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
Skripsi: Evaluasi Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan Konstruksi (SMKK) Pada Proyek Pembangunan Gedung Fasilitas Pembangunan Skala Pilot (Gedung No.34)
Proyek pembangunan gedung biofarma ini merupakan proyek konstruksi gedung
bertingkat perlu dilaksanakan dan diperhitungkan Sistem Manajemen Keselamatan
Konstruksi (SMKK). Pada kondisi lingkungan proyek yang di dalamnya terdapat alat-alat
berat dan sumber daya manusia yang saling berkaitan dan berpotensi untuk terjadinya
kecelakaan konstruksi pada suatu pembangunan proyek. PT. Bio Farma (Persero)
merupakan perusahaan di bidang farmasi. Perusahaan ini memproduksi vaksin, antisera, dan
produk – produk lainnya. Pada pembangunan proyek terdapat fumigasi yang berupa limbah
yang di keluarkan menjadi gas yang berbahaya bagi pekerja. Tujuan penelitian ini untuk
mengindentifikasikan faktor – faktor dan tingkat penilaian penerapan yang mempengaruhi
SMKK. Metode yang digunakan berupa analisis deskriptif dan terdapat uji validasi dan
realibitas untuk mengetahui tingkat penerapan pada proyek dengan indikator pedoman
Permen PUPR No.50 Tahun 2021 berdasarkan penilaian PP No.10 Tahun 2012. Sebelum
dilakukan penyebaran kuesioner diperlukan uji validasi pakar terlebih dahulu untuk
mengetahui kesesuaian indikator yang telah di buat sesuai dengan variabel. Hasil penelitian
ini menunjukan bahwa Faktor – Faktor yang mempengaruhi SMKK pada Proyek
Pembangunan Gedung Fasilitas Pengembangan Skala Pilot (Gedung No. 34) adalah sudah
menerpakan 5 elemen variabel dan 21 sub variabel yang tertera berdasarkan PUPR No.10
Tahun 2021 yang sudah diterapkan dengan konsisten, melakukan safety induction secara
berkala sebelum memulai pekerjaan konstruksi, terdapat peningkatan dan perbaikan pada
kinerja SMKK. dan Tingkat Penerpan total keseluruhan rata – rata pada Proyek
Pembangunan Gedung Fasilitas Pengembangan Skala Pilot (Gedung No. 34) termasuk
MEMUASKAN memperoleh rata – rata 97,19%.
Ketersediaan
TAFT240043 | S S1 TA 0708 ANI e | Perpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI SIPIL) | T E R S E D I A |
TAFTE240043 | S S1 TA 0708 ANI e | Perpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI SIPIL) | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S S1 TA 0708 ANI e
|
Penerbit | Fakultas Teknik Universitas Pancasila: Jakarta., 2023 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
4219210081
|
Klasifikasi |
S S1 TA 0708 ANI e
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain