Image of PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV RUBICO TEKNIK BETON

Karya Ilmiah Mahasiswa

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV RUBICO TEKNIK BETON



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi
Terhadap Disiplin Kerja dan Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan Pada Cv Rubico
Teknik Beton. Sampel pada penelitian ini sebanyak empat puluh dua responden dengan
metode pengumpulan data melalui kuesioner menggunakan skala interval. Data diolah
menggunakan SmartPLS (Partial Least Square). Hasil uji hipotesis pertama
menyebutkan bahwa variabel disiplin kerjaa memiliki pengaruh terhadap kinerja
karyawan. Uji hipotesis kedua menyebutkan variabel gaya kepemimpinan memiliki
pengaruh terhadap disiplin kerja. Uji hipotesis ketiga menyebutkan variabel gaya
kepemimpinan memiliki pengaruh terhadap kinerja karyawan. Uji hipotesis keempat
menyebutkan variabel motivasi tidak memiliki pengaruh terhadap disiplin kerja. Uji
hipotesis kelima menyebutkan variabel motivasi tidak memiliki pengaruh terhadap
kinerja karyawan.
Kata kunci: Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Disiplin Kerja, Kinerja Karyawan


Ketersediaan

1117210015/FEB1832/FEBPerpustakaan Fakultas Ekonomi & Bisnis (MSDM)B A C A
D I T E M P A T
ESFEB1117210015Perpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisT E R S E D I A

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
1832/FEB
Penerbit Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1117210015/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this