No image available for this title

Karya Ilmiah Mahasiswa

ANALISIS PENDAPATAN DAERAH MELALUIPAJAK BUMN DAN BANGUNAN PERDESAAN DAN PERKOTAAN (PBB-P2) PADA UNIT PELAYANAN PEMUNGUTAN PAJAK DAERAH KECAMATAN TEBET



Laporan Tugas Akhir ini berjudul "Analisis Pendapatan Daerah Melalui Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkantoran (PBB-P2) Pada Unit Pelayanan Pemungutan Pajak Daerah Kecamatan Tebet." Tujuan dari penulisan laporan tugas akhir ini untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan pemungutan dan kontribusi Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan (PBB-P2) terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD). Metode pengumpulan data yang dilakukan adalah dengan teknik wawancara, teknik penelitian kepustakaan dan teknik dokumentasi. Hasil laporan ini menunjukkan bahwa pelaksanaan pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan terhadap Pendapatan Asli Daerah sudah sesuai dengan Peraturan Pemerintahan Republik Indonesia No. 55 Tahun 2016 Tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan. Kontribusi penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan Perdersaan dan perkotaan dalam kurun waktu tiga tahun tidak stabil.
Kata Kunci : Pajak Daerah, Pajak Bumi dan Bangunan, Peraturan Pemerintah


Ketersediaan

1320130039/FEB906Perpustakaan Fakultas Ekonomi & BisnisB A C A
D I T E M P A T

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
906
Penerbit Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Pancasila (FEB-UP): Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
1320130039/FEB
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this