Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
Hubungan Big Five Personality Dengan Cyberbullying Pada Remaja Akhir Di Jabodetabek
Andi Tenri Faradiba, M. SI - Pembimbing Materi
Ni Made Rai Kistyanti, M.Psi., Psikolog - Pembimbing Metodologi
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Big Five
Personality dengan Cyberbullying pada remaja akhir di Jabodetabek. Responden
yang digunakan dalam penelitian ini adalah 138 remaja yang dipilih melalui teknik
accidental sampling. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan alat
ukur Big Five Inventory (BFI) untuk mengukur variabel big five personality dan
Cyber Bullying Perpetration (CBP) untuk mengukur perilaku cyberbullying.
Teknik analisis yang digunakan adalah uji Korelasi Pearson. Hasil dalam penelitian
ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan signifikan positif pada extraversion,
neuroticism, dan openness to experiences dengan dimensi cyberbullying
(verbal/written perpetration, visual/sexual perpetration, and social exclusion
perpetration) pada remaja akhir di Jabodetabek (p0.05).
Ketersediaan
FPS231011 | S 1011 HAR h | Perpustakaan Fakultas Psikologi (Skripsi) | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S 1011 HAR h
|
Penerbit | Fakultas Psikologi Universitas Pancasila (FPsi-UP): jakarta selatan., 2024 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
6019210122
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
Textbook
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain