Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
Skripsi: Sistem Informasi Pemesanan Produk Percetakan Pada Dapur Digital Printing
Penelitian ini dilakukan dengan melakukan pengamatan terhadap operasional Dapur
Digital Printing, yang dihadapkan pada berbagai kendala seperti kompleksitas dalam proses
pemesanan, keterbatasan informasi mengenai produk yang tersedia, kesulitan dalam
memilih produk yang sesuai, serta risiko terjadinya kesalahan saat bertransaksi. Oleh karena
itu, diperlukan suatu sistem informasi berupa platform pengelolaan produk percetakan dan
pemesanan produk percetakan secara online untuk mengatasi permasalahan yang dihadapi
oleh Dapur Digital Printing. Sistem ini mencakup berbagai fungsi, termasuk pengelolaan
data produk, pengelolaan data transaksi baik melalui platform online maupun di tempat
percetakan, serta penyediaan laporan stok produk dan laporan transaksi. Metode
pengembangan yang digunakan adalah metode Waterfall, sehingga proses pengembangan
sistem ini dapat dilakukan secara terstruktur. Hasil dari data yang diperoleh dari para
responden menunjukkan bahwa sebanyak 98,5% dari mereka setuju bahwa sistem yang telah
dirancang berhasil mengatasi permasalahan yang ada di Dapur Digital Printing.
Keberhasilan ini semakin mengukuhkan peran sistem informasi dalam meningkatkan
kualitas layanan yang diberikan oleh Dapur Digital Printing.
Ketersediaan
TAFTE240392 | IF S1 TA 0387 MAU s | Perpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI INFORMATIKA) | B A C A D I T E M P A T |
TAFT240392 | IF S1 TA 0387 MAU s | Perpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI INFORMATIKA) | T E R S E D I A |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
IF S1 TA 0387 MAU s
|
Penerbit | Fakultas Teknik Universitas Pancasila: Jakarta., 2023 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
4521217009
|
Klasifikasi |
IF S1 TA 0387 MAU s
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain