Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
Pengawasan Mutu-ipc (in Process Control) Pada Tablet Hisap Multivitamin Di Pt Mecosin Indonesia Periode Desember 2023 – Maret 2024
Industri farmasi harus membuat produk farmasi yang berkhasiat (Efficacy), aman
(Safety), dan bermutu (Quality). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mutu fisik
tablet hisap multivitamin yang diproduksi oleh PT Mecosin Indonesia. Penelitian ini
menggunakan metode kuantitatif eksperimental. Teknik pengambilan data dilakukan
dengan melakukan pengujian IPC dan menggunakan data dari Batch Record. Sampel
adalah produk Tablet Hisap Multivitamin dengan rasa manis asam yang diproduksi
oleh PT Mecosin Indonesia pada bulan Desember 2023, Januari 2024, dan Maret 2024.
Hasil penelitian pada mutu fisik tablet hisap multivitamin menunjukkan hasil
keseragaman bobot tablet 1443,6 mg - 1597,1 mg, keseragaman diameter tablet 15,90
mm – 16,60 mm dan tebal tablet 5,70 mm - 6,40 mm, kadar air tablet 1,15 % - 1,67 %,
kekerasan tablet 8,0 kg/cm
, dan kerapuhan tablet 0,12 % - 0,46%.
Berdasarkan hasil yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa tablet hisap multivitamin
PT Mecosin Indonesia telah memenuhi standar mutu tablet yang baik.
2
– 10,0 kg/cm
2
Ketersediaan
FFTA24598 | FFTA24598 | Perpustakaan Fakultas Farmasi | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
FFTA24598
|
Penerbit | Fakultas Farmasi Universitas Pancasila: Jakarta., 2024 |
Deskripsi Fisik |
50 p.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
2021130041
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain