No image available for this title

Karya Ilmiah Mahasiswa

STUDI DESKRIPTIF MENGENAI ALEXITHYMIA ORANG TUA YANG MEMILIKI ANAK USIA 12 - 17 TAHUN



Orang tua memiliki peran penting dalam perkembangan psikologis remaja. Ketika mereka mengalami
hambatan dalam memberikan dukungan emosional kepada anaknya, perkembangan anak dapat terganggu.
Ketidakmampuan individu dalam mengidentifikasi dan menggambarkan emosi adalah karakteristik dari
alexithymia. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan kondisi alexithymia pada orang tua yang
memiliki anak usia 12-17 tahun. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif dengan
sampel 267 orang tua berusia 42-60 tahun, dan alat ukur yang digunakan adalah Toronto Alexithymia
Scale (TAS) untuk mengukur alexithymia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar
partisipan berada dalam kategori tidak alexithymia, dengan variasi berdasarkan faktor demografi
seperti usia, jenis kelamin, serta status perkawinan. Orang tua dengan
usia anak yang lebih tua cenderung memiliki skor alexithymia lebih tinggi.


Ketersediaan

FPS231065S 1065 GHA sPerpustakaan Fakultas Psikologi (Skripsi)B A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
S 1065 GHA s
Penerbit Fakultas Psikologi Universitas Pancasila (FPsi-UP): jakarta selatan.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
6020210077
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
Textbook
Tipe Pembawa
-
Edisi
2024
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this