Image of Skripsi: Evaluasi Contruction Material Waste Pada Proyek Pembangunan Gedung Studi Kasus: Proyek Bogor E-Commerce Hub

Karya Ilmiah Mahasiswa

Skripsi: Evaluasi Contruction Material Waste Pada Proyek Pembangunan Gedung Studi Kasus: Proyek Bogor E-Commerce Hub



Pada pelaksanaan proyek konstruksi, tidak jarang ditemukan adanya sisa material,
hal ini menjadi salah satu masalah yang serius. Untuk itu diperlukan suatu upaya dalam
meminimalisir adanya sisa material konstruksi. Penelitian ini mengenai evaluasi material
waste pada proyek konstruksi,hasil observasi menunjukkan bahwa biaya sisa material paling
besar terdapat pada pondasi spun pile sebesar 62,22% dan Square pile sebesar 28,27% dari
total biaya sisa material. Penelitian juga mengidentifikasi penyebab sisa material, seperti
pengawas yang tidak berpengalaman yang mengakibatkan kerusakan pada spun pile akibat
kurangnya pengawasan dan perletakan material tidak sesuai standar operasional. Selain itu,
perubahan desain juga menjadi faktor penyebab, menyebabkan material terpakai
sebelumnya menjadi terbuang. Faktor material juga turut berperan, terutama dalam
pengiriman ke lokasi yang tidak sesuai standar operasional. Untuk mengurangi pemborosan,
langkah-langkah strategis seperti komitmen pada desain awal, evaluasi dampak perubahan
desain, peningkatan koordinasi tim, dan pengelolaan material yang lebih efisien dapat
diambil. Dengan demikian, diharapkan proyek konstruksi dapat berjalan lebih efisien dan
mengurangi pemborosan yang signifikan.


Ketersediaan

TAFT240496S S1 TA 0797 SAR ePerpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI SIPIL)T E R S E D I A
TAFTE240496S S1 TA 0797 SAR ePerpustakaan Fakultas Teknik (SKRIPSI SIPIL)B A C A
D I T E M P A T

Lampiran Berkas

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
S S1 TA 0797 SAR e
Penerbit Fakultas Teknik Universitas Pancasila: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
4222217011
Klasifikasi
S S1 TA 0797 SAR e
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this