Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
Analisis Α-mangostin Dari Ekstrak Dan Sediaan Herbal Terstandar Kulit Manggis (Garcinia Mangostana L.) Dengan Metode Klt-densitometri
α-mangostin adalah senyawa bioaktif utama yang ditemukan dalam kulit buah
manggis (Garcinia mangostana L.) dan memiliki berbagai aktivitas
farmakologis seperti antioksidan, antibakteri dan antikanker. Penelitian ini
bertujuan untuk mendapatkan kadar α-mangostin pada ekstrak etanol kulit
manggis dan sediaan herbal terstandar serta memverifikasi kembali metode
KLT-Densitometri yang digunakan. Hasil menunjukkan bahwa pengujian yang
dilakukan, diperoleh kadar α-mangostin dalam ekstrak etanol kulit manggis
sebesar 15,77±0,14% dan sediaan herbal terstandar 9,61±0,15% dan
4,67±0,09%. Metode analisis yang digunakan untuk validasi, didapatkan hasil
presisi intraday dan interday berturut-turut 0,91; 1,23; 1,04 dan 1,00; 1,30; 1,08
serta didapatkan hasil akurasi dengan berturut-turut sebesar 99,69%, 99,87%,
99,85%. Penelitian ini menunjukkan hasil yang baik dari hasil kadar yang
didapatkan serta hasil presisi dan akurasi menjadikannya metode yang andal
dan efisien untuk analisis α-mangostin dari ekstrak dan sediaan herbal
terstandar kulit manggis.
Ketersediaan
FFESKF242156 | FFESKF242156 | Perpustakaan Fakultas Farmasi | B A C A D I T E M P A T |
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
FFESKF242156
|
Penerbit | Fakultas Farmasi Universitas Pancasila: Jakarta., 2024 |
Deskripsi Fisik |
105 p.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
2020210023
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain