No image available for this title

Karya Ilmiah Mahasiswa

AKTIVITAS IMUNOMODULATOR EKSTRAK BUAH PARE (Momordica charantia L.) TERHADAP PROLIFERASI SEL LIMFOSIT MENCIT GALUR DDY SECARA IN VITRO



(A)TASYA VERONICA (2016210229)
(B) AKTIVITAS IMUNOMODULATOR EKSTRAK BUAH PARE
(Momordica charantia L.) TERHADAP PROLIFERASI SEL LIMFOSIT
MENCIT GALUR DDY SECARA IN VITRO
(C) xiv + 77 Halaman + 2 Tabel; 8 gambar; 15 Lampiran
(D)Kata kunci: Imunomodulator, Optical Density, Proliferasi, Momordica
charantia, MTT Assay.
(E) Buah Pare (Momordica charantia L.) diduga memiliki aktivitas
imunomodulator dalam proliferasi sel limfosit karna adanya kandungan
senyawa metabolit sekunder yaitu flavonoid. Tujuan dari penelitian ini adalah
untuk menunjukkan aktivitas imunomodulator ekstrak buah pare dalam
meningkatkan proliferasi sel limfosit mencit galur DDY secara in vitro dan
untuk menunjukkan konsentrasi terbaik sebagai aktivitas imunomodulator
tertinggi. Buah pare diekstraksi menggunakan tiga jenis pelarut yang berbeda
yaitu etanol, etil asetat dan n-heksan. Konsentrasi yang digunakan ialah 150,
300 dan 450 µg/mL diuji pada proliferasi sel limfosit dengan MTT Assay.
OD (Optical Density) data yang diperoleh dianalisis secara statistik dengan
uji distribusi normal (Kolmogorov- smirnov) dan uji homogenitas (levene)
dilanjutkan dengan uji analisis varian satu arah (uji ANOVA).Hasil analisa
menunjukkan nilai absorbansi kelompok ekstrak etanol, etil asetat dan nheksan buah pare tidak berbeda bermakna secara signifikan terhadap
kelompok kontrol normal dan kontrol positif (p>0,05). Ekstrak buah pare
dengan pelarut etanol dan etil asetat secara klinis mempunyai tendensi
meningkatkan proliferasi sel limfosit mencit galur DDY secara in vitro dan
pelarut etanol merupakan pelarut yang paling baik dalam mengekstraksi buah
pare dengan konsentrasi 150 µg/mL sebagai konsentrasi imunostimulan
tertinggi.
(F) Daftar Rujukan: 43 buah (1982-2021)
(G)Prof. Dr. apt. Syamsudin, M. Biomed; Prof. Drh. Bambang Pontjo
Priosoeryanto, MS. PhD.
(H)2021


Ketersediaan

FM 2151 21FM 2151 21Perpustakaan Fakultas FarmasiT E R S E D I A

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
FM 2151/21
Penerbit Fakultas Farmasi Universitas Pancasila: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
2016210129
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this