Detail Cantuman
Karya Ilmiah Mahasiswa
Formulasi Gel Anti Jerawat Crude Papain Dengan HPC-M (Hydroxypropyl Cellulosa-Medium) Sebagai Gelling Agent
ABSTRAKrn(A) SILVIANA (2005210207)rn(B) FORMULASI GEL ANTI JERAWAT CRUDE PAPAIN DENGAN HPC-Mrn(Hydroxypropyl Cellulosa-medium) SEBAGAI GELLING AGENTrn(C) xii + 83 Halaman; 31 Tabel; 22 Gambar; 17 Lampiranrn(D) Kata kunci: Crude papain, Hidroxypropyl Cellulosa-Medium (HPC-M), Freezerndrying, Gel anti jerawatrn(E) Papain merupakan suatu enzim yang mempunyai kemampuan untukrnmemecahkan molekul protein, selanjutnya dengan kemampuan tersebut dapatrnmenghambat pertumbuhan bakteri dan sebagai keratolitik yang mempunyairnkemampuan exfoliating yaitu mengangkat sel kulit mati serta membanturnpertumbuhan sel kulit baru. Papain diperoleh dengan cara mengeringkan getahrnbuah pepaya muda yang diserbukkan dengan pengeringan beku (freeze drying)rndisebut Crude papain. Untuk menentukan konsentrasi crude papain yangrnberfungsi sebagai antibakteri dilakukan uji daya hambat pertumbuhan bakterirnstaphylococcus epidermidis pada berbagai konsentrasi crude papain.rnBerdasarkan konsentrasi yang didapat dibuat tiga formula sediaan gel denganrnvariasi konsentrasi HPC-M sebagai gelling agent yaitu 5%, 6%, 7% dan saturnblangko. Sediaan gel yang dihasilkan dievaluasi meliputi uji homogenitas,rnorganoleptik, viskositas, sifat alir, kemampuan menyebar, konsistensi, pH, ujirndaya hambat bakteri dan uji stabilitas selama penyimpanan 2 bulan pada suhurnkamar dan 400C. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsentrasi crude papainrnyang memiliki daya hambat sebagai antibakteri adalah 3% dengan daya hambatrn9-10 mm dan hasil daya hambat dari sediaan gel crude papain 8-10 mm. Ujirnstabilitas menunjukkan bahwa gel homogen, tidak mengalami perubahan warnarnpada suhu kamar dan mengalami perubahan warna pada suhu 40°C, viskositasrngel meningkat pada suhu kamar dan pada suhu 40oC menurun, sifat alir gelrnadalah plastis, uji kemampuan menyebar memberikan nilai diameter 57,4-60,2rnmm, uji konsistensi berkisar 344-310 mm. 10-1, dan pH berkisar 6,20-6,50.rnBerdasarkan hasil evaluasi pengamatan visual, viskositas, sifat alir, konsistensirndan kemampuan menyebar dapat disimpulkan bahwa formula terbaik adalahrnformula II dengan konsentrasi HPC-M 6%.rn(F) Daftar Pustaka: 23 buah (1985-2009)rn(G) Faizatun, S.Si., M.Si., Apt.rn(H) 2010
Ketersediaan
TF 734 | TF 734 | Perpustakaan Fakultas Farmasi | T E R S E D I A |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
TF 734
|
Penerbit | FFUP: Jakarta., 2010 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN/NPM |
-
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain