No image available for this title

Karya Ilmiah Mahasiswa

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Rimpang Lengkuas Merah Terhadap Bakteri Gram Positif Dan Gram Negatif



ABSTRAKrn(A) HOLIFAH (2000210146)rn(B) UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK n-HEKSAN, EKSTRAK ETILrnASETAT DAN EKSTRAK ETANOL RIMPANG LENGKUAS MERAHrn(Languas galanga Stuntz) TERHADAP BAKTERI GRAM POSITIF DANrnGRAM NEGATIFrn(C) ix + 71 Halaman: 2010: 6 Tabel: 9 Gambar: 17 Lampiranrn(D) Kata kunci : Aktivitas antibakteri, Rimpang Lengkuas Merah (Languasrngalanga Stuntz).rn(E) Rimpang Lengkuas Merah (Languas galanga Stuntz) diketahui sebagai obatrnsakit perut, bronkitis, radang telinga, karena kandungan kimianya yaitu:rnsaponin, tanin, flavonoid, alkaloid dan minyak atsiri yang diduga memilikirnaktivitas antibakteri. Tujuan dilakukannya penelitian ini untuk mengetahuirnaktivitas ekstrak terhadap mikroba uji (Staphylococcus aureus, Listeriarnmonocytogenes, Escherichia coli dan Salmonella typhimurium). Pada penelitianrnini dilakukan ekstraksi bertingkat dengan cara maserasi menggunakan pelarutrnn-heksan, etil asetat dan etanol 96% sehingga diperoleh ekstrak kental,rnkemudian dilakukan uji antimikroba dengan metode dilusi agar untukrnmengetahui Konsentrasi Hambat Minimal (KHM) dan difusi agar untukrnmengetahui Diameter Daerah Hambat (DDH). Hasil penapisan fitokimiarnekstrak n-heksan mengandung minyak atsiri dan steroid, ekstrak etil asetatrnmengandung minyak atsiri, alkaloid, dan flavonoid, sedangkan ekstrak etanolrnmengandung saponin dan flavonoid. Pada metode dilusi agar diperoleh nilairnKHM ekstrak n-heksan12,5% terhadap mikroba uji E. coli, sedangkan padarnStap. aureus, L. monocytogenes dan S. typhimurium tidak diperoleh nilairnkonsentrasi KHM. Ekstrak etil asetat 6,25% terhadap semua mikroba uji,rnsedangkan ekstrak etanol tidak mempunyai KHM terhadap semua mikroba uji.rnDDH terbesar ekstrak n-heksan terhadap bakteri E. coli 13±1 mm, padarnekstrak etil asetat DDH terhadap bakteri L.monocytogenes 21±0,57 mm,rnsedangkan pada ekstrak etanol tidak mempunyai aktivitas terhadap mikroba uji,rnyang berpotensi terhadap mikroba uji adalah ekstrak n-heksan dan etil asetat.rn(F) Daftar Rujukan : 25 Buah (1981-2009)rn(G) Prof. (Riset) drh. Darmono, M.Sc.; drh. Tati Ariyanti, MP.


Ketersediaan

FM 1179FM 1179Perpustakaan Fakultas FarmasiT E R S E D I A

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
FM 1179
Penerbit FFUP: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this