No image available for this title

Karya Ilmiah Mahasiswa

Uji Bioaktivitas Metabolit Sekunder Fungi Yang Berasosiasi Dengan Aaptos suberitoides Asal Tanjung Pecaron Situbondo



ABSTRAKrnrn(A) MEYSA INTAN PERMATASARI (2008210163)rnrn(B) UJI BIOAKTIVITAS METABOLIT SEKUNDER FUNGI YANG BERASOSIASI DENGAN Aaptos suberitoides ASAL TANJUNG PECARON SITUBONDOrnrn(C) xi + 88 halaman; 2012; 10 tabel; 14 gambar; 13 lampiranrnrn(D) Kata kunci : Bioaktivitas, metabolit sekunder, spons Aaptos suberitoides,rn tanjung pecaronrnrn(E) Aaptos suberitoides merupakan salah satu komponen biota penyusun terumbu karang yang mempunyai potensi bioaktif yang belum banyak dimanfaatkan. Hewan laut ini mengandung senyawa aktif yang persentase keaktifannya lebih besar dibandingkan dengan senyawa-senyawa yang dihasilkan oleh tumbuhan darat, sehingga dilakukan penelitian yang bertujuan untuk mengisolasi fungi yang berasosiasi dengan Aaptos suberitoides yang dapat menghasilkan metabolit sekunder sesuai dengan metabolit yang dihasilkan oleh Aaptos suberitoides menggunakan metode direct seed dan pour plate. Hasil yang didapat dari direct seed berjumlah 3 isolat sedangkan dari pour plate berjumlah 5 isolat, sehingga isolat berjumlah 8 (delapan). Uji aktivitas antimikroba terhadap supernatan hasil fermentasi goyang dari 8 (delapan) isolat menggunakan starter 10% dan 50% dengan DDH berkisar antara 6,67 mm - 9,67 mm untuk mikroba uji bakteri dan 6,88 - 13,42 untuk mikroba uji fungi, sedangkan untuk hasil uji BSLT nilai LC50 menggunakan starter 10% berkisar antara 518,192 µg/mL – 913,901 µg/mL dan starter 50% berkisar antara 333,960 µg/mL – 787,360 µg/mL. dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hasil uji antimikroba antara supernatan hasil fermentasi goyang memiliki DDH yang lebih besar dibandingkan dengan DDH setelah ekstraksi, sedangkan hasil uji BSLT supernatan hasil fermentasi goyang lebih besar nilai LC50 dibandingkan dengan setelah ekstraksi.rnrn(F) Daftar rujukan : 24 buahrnrn(G) DR. Syamsudin, M.Biomed, Apt. dan Dra. Syarmalina, M.Si, Apt.rnrn(H) 2012rnrn


Ketersediaan

FM 1328FM 1328Perpustakaan Fakultas FarmasiT E R S E D I A

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
FM 1328
Penerbit FFUP: Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN/NPM
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain



Pencarian Spesifik


Judul:
Pengarang:
Penerbit:
Koleksi:
Lokasi:

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this